Mesin Weigher Penimbang Dan Pengisi Produk Granule Atau Bijian biasa di gunakan untuk pengisi sebuah produk Biji-bijian seperti biji kopi, permen, jajanan, oleh-oleh, atau kerupuk sekaligus karena mesin ini memiliki daya akurasi hingga 99% dengan 1 % toleransi mesin penimbang terbaik di kelas nya.